Jumat, 14 Februari 2014

Gunung Kelud Meletus, Tasikmalaya dan Bandung Juga Kena Imbas Hujan Abu



Sepeti yang telah diberitakan, pada Kamis 13/02/2014 Gunung Kelud yang berada di perbatasan Kediri dan Blitar telah memuntahkan  isi perutnya pukul 22.50. Kejadin tersebut sempat membuat warga panik, ditambah dengan semburan asap dan material vulkanik yang yang mencapai 3000 m yang disetai kilatan-kilatan mengerikan.


Akibat dari letusan tersebut abu menghujani banyak kota di Jawa Timur, Jawa Tengah, bahkan Jawa Barat. Di Kediri sendiri terjadi hujan kerikil yang berlangsung dari malam sampai pagi ini. Sementara kota-kota seperti solo, jogja, klaten dan lainnya pun terkena hujan abu yang cukup lebat, padahal jaraknya lebih dari 200 km dari Gunung tersebut.

http://cms.kabar24.com/images-data/uploads/images/bgxtttjciaaruiu.jpg

Kota Semarang pun yang jaraknya sangat jauh terkena imbasnya juga berupa gerimis abu yang membuat perih di mata jika mengenainya, bahkan Tasikmalaya dan Bandung pun terkena abu tersebut.

Sumber : Berbagai media berita online

Tidak ada komentar:

Posting Komentar